![]() |
Sumber : Liputan6.com |
Matematika merupakan ilmu yang banyak memiliki
manfaat dalam kehidupan sehari-hari. Seperti hal nya dalam perdagangan yang
menghitung untung dan rugi.
Hampir di setiap aspek kehidupan ilmu matematika
banyak diterapkan. Selain sifat yang fleksibel dan dinamis , matematika juga dapat
mengimbangi zaman yang serba canggih.
Matematika di bidang ekonomi memiliki peran yang
sangat penting , dalam mempelajari ilmu yang digunakan sebagai pendekatan dalam
menganalisis ekonomi dan masih banyak lagi ilmu lain seperti, ekonomi makro
,mikro ,metode kuantitatif dan lain-lain yang masih membutuhkan matematika.
Seperti yang dilansir dari Liputan6.com, berikut
beberapa fungsi, tujuan, dan kegunaan matematika ekonomi.
Fungsi
Matematika Ekonomi
1. Memberikan
pemahaman tentang matematika sebagai alat bantu menganalisis model-model
ekonomi
2. Mengelola
dan menilai rencana bisnis dengan tepat
3. Menyusun
alternatif sasaran sehingga memudahkan dalam perhitungannya
Kegunaan
Fungsi Matematika Ekonomi
1. Memberikan
pengetahuan, wawasan dan kemampuan dalam memanfaatkan teori atau konsep
matematika dalam analisis ekonomi
2. Dapat
menggunakan pemahaman fungsi untuk menyelesaikan persoalan dalam bisnis dan
ekonomi
3. Memudahkan
dalam menghitung indikator dan prediksi ekonomi
Tujuan
Matematika Ekonomi
1. Mencirikan
dan menggambarkan bentuk fungsi permintaan dan penawaran dari suatu barang/jasa
dan menentukan titik keseimbangan pasar yang terjadi
2. Menghitung
besarnya pajak yang ditetapkan terhadap suatu barang/jasa
3. Menghitung
besarnya subsidi yang ditetapkan terhadap suatu barang/jasa
4. Menghitung
besarnya utilitas(kepuasan, kegunaan) yang diperoleh seseorang dari mengkonsumsi
suatu barang/jasa. (Nuva)
Mantap
BalasHapus